Aneka Resep Kue Basah - Untuk anda yang membutuhkan aneka resep masakan, mungkin menu mengambil ide hidangan resep kue cenil yang sedap ini yang anda inginkan. Mudah-mudahan menu yang dipublish tanggal 06-10-2015 berikut bisa tingkatkan wawasan anda menyajikan varian masakan. Anda dpt membaca aneka resep masakan & makanan lainnya.
Hidangan Resep Kue Cenil Yang Sedap |
Resep Kue Cenil
Inilah satu diantara menu resep utk kue cenil dapat anda coba di rumah.
Bahan dan Bumbu:
- 150 ml air
- pewarna makanan
- 1/2 lembar daun pandan
- garam secukupnya
- 300 gram tepung sagu tani
- 1/2 butir kelapa parut
- air untuk merebus
Cara Memasak dan Penyajian:
- Rebus 150 ml air hingga mendidih. Ambil 1 sdm tepung sagu yang dilarutkan dengan 3 sdm air biasa lalu masukkan ke dalam rebusan air lalu aduk cepat hingga mengental lalu angkat.
- Siapkan sisa tepung terigu dalam wadah lalu tuangkan air yang telah direbus tadi sambil diuleni hingga kalis.
- Bagi adonan menjadi 3 atau 4 bagian lalu diberi pewarna secukupnya.
- Bentuk adonan kecil memanjang atau sesaui selera.
- Didihkan air lalu masukkan adonan dan rebus hingga matang dan mengapung. Angkat dan sisihkan.
- Sekarang kita akan membuat taburan kelapa, Kukus parutan kelapa yang dicampur dengan garam dan diberi daun pandan sekitar 15 menit.
- Taburkan parutan kelapa ke atas kue cenil.
Aneka Resep yang Lezat Lainnya
Sajian resep terkait yg lainnya bisa dilihat utk artikel aneka resep kue basah sebelumnya. Simak selalu up-date terbaru yang lainnya
Terimakasih sudah membaca pada inspirasi hidangan resep kue cenil yang sedap dan smoga dapat menginspirasi. Share sajian aneka resep kue basah yang diunggah pada 06 Oct 2015 diatas apabila memang menginspirasi untuk kerabat anda ...
0 komentar:
Posting Komentar